Tingkatkan Kualitas Layanan, UNS Inn dan UNS Tower Hotel Selenggarakan Training Hospitality Essentials

[PELATIHAN SDM UNS INN DAN UNS TOWER]

Pada tanggal 19-20 September 2024 telah dilaksanakan kegiatan Pelatihan SDM (Sumber Daya Manusia) dengan tema “Employee Training : Hospitality Essentis : Etiquette, Safety, and Emergency Preparedness” yang diikuti oleh seluruh karyawan UNS Inn dan UNS Tower Hotel.

Pelatihan menghadirkan pembicara :
1. T. Ben Al Hajj – GM mercure bandung nexa supratman
2. Natalia Dwi – T&C mercure bandung nexa supratman

Materi pelatihan yang diberikan antara Etika, Keselamatan, dan Kesiapsiagaan Darurat dalam Layanan Perhotelan. Selain itu, dalam kesempatan tersebut peserta training juga berkesempatan untuk melakukan kegiatan Role Play untuk mengaplikasikan materi yang diberikan secara langsung.

Melalui pelatihan tersebut diharapkan dapat meningkatan kualitas layanan dan kapasitas SDM Hotel UNS INN dan UNS Tower Hotel. UNS Inn dan UNS Tower senantiasa berusaha untuk memberikan layanan yang semakin baik dan prima sehingga dapat memuaskan para pelanggan.

bpu

Writer & Blogger

Badan Pengelola Usaha

Jl. Ir. Sutami No.36, Kec. Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57126 (Sebelah Hotel UNS Inn)

Divisi

Pengembangan Usaha

Pemanfaatan Aset

Poliklinik Pratama UNS

Medical Center UNS

Tata Usaha

© 2024 Created with love by BPU UNS